Brother in Arms 3
Mengambil latar belakang Perang Dunia kedua, game perang satu ini menyediakan medan tempur yang sangat luas untuk dieksplorasi. Di game ini kamu akan berperan sebagai Sersan Wright yang harus menjalani petualangan perang yang dramatis dan menantang.
Conflict of Nations: World War 3
Ini adalah game strategi gratis di mana kamu bisa bermain melawan seratus pemain global. Game perang online ini menawarkan pertandingan yang berlangsung selama beberapa minggu, bahkan bisa selama berbulan-bulan.
Call of Duty: World at War
Siapa yang tidak mengenal game Call of Duty: World at War? Sebagian besar gamer pasti tahu, bahkan pernah memainkan game perang yang satu ini.
Latar zaman Nazi membuat game ini banyak diminati orang-orang. Selain karena alur ceritanya yang apik, grafisnya yang terlihat nyata pun bakal memanjakan mata.
Selain bisa dimainkan secara offline, game ini juga ternyata bisa kamu mainkan secara online pada mode Multiplayer dan Nazi Zombie. Seru!
Spesifikasi Minimum Call of Duty: World at War (PC Windows)
Download Call of Duty: World at War via Steam
Far Cry 5 merupakan game Far Cry terbaru yang bercerita tentang sebuah pedesaan atau perkemahan. Tempat ini dipimpin oleh pendeta palsu dari sekte jahat.
Dalam game open world ini, kamu diceritakan menjadi seorang polisi yang ditugaskan untuk menangkap sang pendeta. Tapi, hal buruk terjadi pada saat penangkapannya.
Kamu akan diburu dan diserang oleh para pengikutnya. Kamu juga akan merasakan ketegangan saat bermain karena hanya kamu sendiri akan melawan seluruh warga. Berani?
Spesifikasi Minimum Far Cry 5 (PC Windows)
Download Far Cry 5 at War via Steam
Jika game yang Jaka berikan pada daftar tadi masih kurang lengkap, kamu bisa juga download game lainnya melalui link yang Jaka sediakan di bawah ini!
World War Heroes: WW2 FPS
World War Heroes akan membawamu ke suasana perang dunia ke-2 dengan peralatan tempur yang khas dari AS, Uni Soviet, Jepang dan Jerman. Terdapat 57 senjata yang bisa kamu pakai dalam pertempuran.
Pemain akan melawan musuh dan bertahan hidup dengan bertempur, menanam bom serta mempertahankan area pertempuran tank ganas di kota Berlin.
Jika biasanya game perang memiliki latar zaman perang dan memakai perlengkapan lengkap layaknya tentara, War Robots akan membawamu ke latar masa depan dengan pertempuran robot yang mengasyikan.
Ada 24 jenis level dengan kekuatan yang berbeda serta dilengkapi dengan 20 senjata yang unik. Kamu juga bisa bereksplorasi untuk menggunakan senjata favoritmu.
Six-Guns: Gang Showdown
Jika kamu mencari game Action dengan nuansa koboi, Six-Guns: Gang Showdown bisa menjadi pilihan kamu. Kamu tidak hanya bertarung dengan para bandit, tapi ada juga musuh supranatural seperti vampir.
Jika kamu mencari game Action dengan nuansa koboi, Six-Guns: Gang Showdown bisa menjadi pilihan kamu. Kamu tidak hanya bertarung dengan para bandit, tapi ada juga musuh supranatural seperti vampir.
Dengan hadirnya banyak misi dan konten, Six Guns: Gang Showdown tidak akan terasa membosankan hingga membuatnya menjadi salah satu game perang Android terbaik hingga saat ini.
yak misi dan konten, Six Guns: Gang Showdown tidak akan terasa membosankan hingga membuatnya menjadi salah satu game perang Android terbaik hingga saat ini.
Cover Fire: Free Shooting Games
Game besutan Genera Games ini menghadirkan grafis berkualitas tinggi serta plot cerita yang menantang di setiap stage. Dalam game ini, kamu bertugas untuk menghancurkan kekuatan musuh, untuk itu kamu diharuskan pasukan khusus yang terdiri dari prajurit dengan beragam keahlian seperti hacking, medis dan atau prajurit infantri.
Selain itu, terdapat beberapa quest yang harus kamu selesaikan untuk meng-unlock karakter dengan keahlian yang khusus. Game yang berjalan pada Android minimal versi 4.1 telah diunduh lebih dari lima juta pengguna sejak pertama kali dirilis.
Itulah 7 Game Perang Offline Terbaik Android untuk kamu, mana dari kesepuluh game tersebut yang sudah kamu mainkan? share pengalaman kamu di kolom komentar ya.
Hitekno.com - Game perang kapal punya penggemarnya sendiri, bagaimana pertempuran di tengah lautan yang melibatkan banyak kapal. Karena itu, tim HiTekno.com rangkum rekomendasi game perang kapal terbaik di Android.
Punya banyak penggemar karena memainkan game kapal perang bisa menjadi salah satu cara yang bisa kamu lakukan untuk mengisi waktu luang. Memainkan game Android yang cukup singkat di sela–sela kesibukan.
Beberapa game kapal perang di Android ini memiliki gaya yang cukup berbeda dibandingkan game perang lainnya.
Baca Juga: 10 Rekomendasi Game Bus Simulator Terbaik November 2022, Lengkap dengan Link Downloadnya
Karena dalam game Android kapal perang, kamu harus bisa mengendalikan laju kapal sambil menembak atau meledakkan kapal musuh.
Tidak heran apabila game Android tersebut menjadi salah satu game yang paling banyak dimainkan oleh para gamer.
Untuk latar yang digunakan dalam beberapa rekomendasi game perang diantaranya laut, darat dan udara. Game perang di laut menggunakan kapal laut.
Baca Juga: 6 Rekomendasi Game PC Ringan RPG per Oktober 2022, Kisah Epik dan Gameplay Menarik Siap Menanti
Lalu untuk game perang di darat biasanya menggunakan mobil, tank dan lain-lain. Sedangkan untuk game perang di udara tentu saja menggunakan pesawat maupun helikopter.
Ada banyak game kapal perang yang bisa kamu mainkan baik secara online maupun offline.
Di antara game Android tersebut, berikut ini rekomendasi game perang kapal terbaik yang seru untuk dimainkan lewat HP Android kamu:
Baca Juga: 12 Rekomendasi Game PC Ringan Buatan Indonesia, Aman di PC Kentang RAM 4 GB
1. World of Warships Blitz : Gunship Action War Game
World of Warships Blitz : Gunship Action War Game bisa disebut sebagai game kapal perang online terbaik untuk Android.
Game Android ini menyediakan lebih dari 130 jenis kapal laut dari berbagai negara. Termasuk jenis - jenis kapal dari Perang Dunia 1 dan 2.
Baca Juga: 4 Rekomendasi Game Mirip Apex Legends Mobile, Battle Royale Seru!
Dimainkan secara online, game World of Warships Blitz ini memiliki sistem permainan peringkat seperti trophy dan tier.
Menariknya lagi, game ini juga bisa tetap kamu mainkan secara offline.
Pirate Code dimainkan secara PvP alias Player versus Player. Dalam game ini kamu bisa bertanding melawan pemain lain di seluruh dunia secara online.
Kamu juga bisa memilih jenis kapal dan senjata, serta meningkatkan kekuatan seiring berjalannya permainan.
Pertandingan dalam game Android ini akan melibatkan 2 tim masing-masing 5 pemain.
Selanjutnya adalah game online yang menyenangkan dan bisa kamu mainkan dengan santai yaitu Battle Bay.
Game Android ini dimainkan oleh 10 pemain dalam satu pertandingan. Kamu akan dibagi jadi 2 tim yang masing – masing terdiri dari 5 pemain ataupun bermain satu lawan satu secara real time.
Selain itu kamu juga bisa memilih berbagai kapal dan senjata. Akan ada beberapa misi yang bisa kamu selesaikan untuk mendapat uang dan item menarik.
Kamu dan tim harus mengalahkan musuh sebelum kamu yang kalah. Jika kapalmu belum cukup kuat, kamu bisa berpetualang mencari harta karun dan uang untuk upgrade.
4. Atlantic Fleet Lite
Atlantic Fleet Lite adalah game kapal perang yang cocok untuk kamu yang memiliki smartphone dengan spesifikasi rendah.
HP Android dengan RAM 512 MB sudah bisa memainkan game ini. Game ini menyajikan gameplay yang seru sekaligus menantang.
Ada beberapa mode permainan yang bisa dicoba seperti mode Single Battle Editor, Full Dinamic Campaign, dan Campaign. Menariknya lagi kamu bisa memainkan game ini dengan lancar tanpa gangguan iklan dan kamu juga bisa memanfaatkan semua fitur secara gratis.
5. King of Sails: Ship Battle
King of Sail adalah game kapal perang laut PvP ( Player versus Player ) dengan kapal-kapal abad ke-18. Dalam game ini kamu harus membuat armada untuk markas besar, dan misi utama game ini adalah menghancurkan armada musuh.
Kamu bisa membentuk tim dengan teman - teman kamu, karena dalam game ini terdiri dari 2 tim yang masing – masing berisi 5 pemain. Selain grafis yang bagus, Kontrol game juga bisa dikustomisasi.
Game perang ini juga punya fitur papan peringkat untuk tingkat terbaik dari semua pemain di dunia.
Itu dia rekomendasi game perang kapal yang pasti sudah tidak asing di kalangan gamer. Dari game Android di atas, mana yang jadi favorit kamu?
Call of Duty: Mobile
Franchise Call of Duty semakin panas diperbincangkan lewat salah satu gamenya Call of Duty: Mobile. Memiliki gaya permainan yang agresif serta dinamis, dapat menyuguhkan pengalaman yang berbeda serta mudah diakses oleh berbagai perangkat Android.
Game satu ini juga dipegang oleh Garena, publisher game asal Singapura yang terkenal dengan berbagai game suksesnya.
Meski model permainannya konvensional, Free Fire sukses menyuguhkan konsep Battle Royale yang lebih simpel.
Untuk dapat juara di game satu ini, kamu tidak perlu memiliki keahlian dalam aim yang fantastis. Selain itu, tanpa adanya pintu yang kerap menghiasi bangunan serta recoil senjata yang tidak terlalu besar membuat banyak penggunanya nyaman.
Free Fire juga cukup populer dikalangan anak-anak, khususnya di Indonesia.
Frontline Commando: D-Day
Ini adalah salah satu game perang terbaik untuk Android. Game offline ini memiliki latar Perang Dunia II. Game ini dipadukan dengan grafik konsol dan konsol layar sentuh yang apik dan mulus, sehingga sangat mudah untuk mengontrol permainan.
Di game ini, selain bermain tunggal, kamu juga bisa bergabung dengan aliansi yang terdiri dari maksimal 50 anggota. Pemain dapat melindungi kamu ketika seseorang menyerangmu dan sebaliknya. Anggota juga bisa melindungi basis yang kamu miliki bahkan saat offline.
Follow Popmama untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow WhatsApp Channel & Google News
Game perang memang menjadi salah satu game dengan peminat yang banyak. Game perang dapat dengan mudah kamu jumpai dengan genre yang berbeda-beda. Seperti First Person Shooter (FPS), dan Battle Royale.
Kebanyakan game-game perang yang populer hanya bisa dimainkan di platform PC, atau Playstation saja. Tetapi, kamu tidak perlu khawatir karena ternyata banyak game perang yang dapat kamu mainkan cukup menggunakan smartphone Android yang kamu miliki.
Apa saja game-gamenya? Berikut Popmama.com telah merangkum informasi tentang 30 game perang Android terbaikyang dapat kamu mainkan. Simak informasinya di bawah ini.
Modern Warplanes: PvP Warfare
Modern Warplanes: PvP Warfare merupakan game pertempuran artileri udara yang dikembangkan oleh GDCompany. Game ini menawarkan pengalaman pertempuran dengan mengendarai pesawat tempur modern yang dipersenjatai dengan rudal, roket, senapan mesin dan beragam senjata lainnya.
Kamu dapat melakukan peningkatan kecepatan, daya rusak dan persenjataan terhadap pesawat milikmu untuk menghancurkan pangkalan musuh dalam sekejap. Terdapat puluhan pesawat tempur dari berbagai belahan dunia yang dapat kamu gunakan. Modern Warplanes: PvP Warfare merupakan pilihan yang menarikuntuk kamu mainkan bersama teman dalam pertempuran PvP yang menantang.
Itulah informasi tentang 30 game perang Android terbaik yang bisa kamu mainkan mengisi waktu luang, serta mengasah ketangkasan dan kretivitasmu. Dari deretan daftar game di atas, mana yang ingin kamu coba?
Google Play store dipenuhi dengan daftar aplikasi game perang yang tidak bisa diabaikan begitu saja. Jika kamu sedang bingung ingin memainkan game apa, artikel ini akan memberimu referensi.
Di sini, PC bukan satu-satunya tempat untuk menemukan game perang, karena ternyata ada banyak game perang seluler terbaik. Secara lebih lengkap, kami akan berikan daftarnya.
Berikut adalah daftar game perang terbaik yang tersedia untuk Android dan iOS. Berikut daftar selengkapnya!